Di jaman serba digital sekarang ini, segala hal bisa kita dapatkan melalui internet. Tidak hanya untuk mencari berbagai informasi, banyak yang memanfaatkan internet sebagai media jual beli online. Internet adalah jaringan komputer sistem global yang saling terhubung menggunakan protokol internet (TCP / IP) untuk...