Informasi Pengurusan Paspor Terupdate dan Perubahan Peraturan Pembuatan Paspor Baru 2020

0
1971
Informasi Pengurusan Paspor Terupdate dan Perubahan Peraturan Pembuatan Paspor Baru 2020

Kalian yang siap – siap berkeinginan untuk bekerja maupun berlibur ke luar negeri, sudah punya PASPOR belum? Atau sekadar untuk memperpanjang paspor kalian yang sudah expire, yuk kepoin informasi yang kami bagikan dibawah ini ya!

Pemerintah baru saja menetapkan peraturan terbaru mengenai masa berlaku paspor yang dicanangkan masa berlakunya menjadi 10 tahun. Meskipun hal ini belum sepenuhnya diberlakukan, informasi ini tentu saja telah membuat kalian semua memiliki harapan baru untuk mendapatkan masa berlaku paspor melebihi dari 5 tahun. Itu artinya kalian memiliki sedikit lebih banyak waktu bukan untuk menggunakannya? Tapi tentu saja pergunakan secara bertanggung jawab yach…:)

Peraturan ini tercantum dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 51 Tahun 2020 disebutkan masa berlaku paspor biasa menjadi 10 tahun.Β Adanya perubahan aturan tersebut didasari oleh efisien ketika melakukan pergantian paspor saat halaman masih cukup banyak jika hanya 5 tahun. Kita tunggu saja ya teman kapan hal ini akan diberlakukan.

Dan sekadar untuk mengingatkan bagi yang lupa persyaratan pengurusan paspor, kalian bisa langsung check di aplikasi online paspor atau bisa di check di google ya. Ingatlah ini untuk mencegah hal hal yang tidak diinginkan seperti paspor hilang, paspor terbakar, atau hanyut, sebaiknya selalu foto paspor kamu di bagian biodata dan jangan lupa untuk difotokopi. Hal ini akan sangat membantu kalian saat akan memperpanjang kembali paspor kalian!

Bagi yang mau buat PASPOR baru atau memperpanjang PASPOR, kami siap membantu memberikan informasi yang benar dari pihak terkait.

🚹 YANIK
πŸ“ž 081936200063
πŸ“· spadibali

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here